Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perbandingan Iphone dan Android Untuk Game Online


Ini kemungkinan besar pertanyaanya jadi bahan debat.

Kalau menurut pengalaman saya :

Iphone :

  • Lebih sedikit iklan
  • Tidak perlu berpikir speknya kuat atau tidak , selama bisa diinstall pasti bisa dimainkan
  • Tidak bisa main game bajakan sehingga kalau gamenya harus bayar ya kita harus bayar, kecuali sudah di jailbreak
  • Untuk game yang butuh sensor macam-macam tidak perlu memikirkan ketersediaan sensor-sensornya
  • Batrenya kecil jadi kalau main game terasa sekali borosnya

Android :

  • Lebih fleksibel, kalau mau main game bajakan atau cheat tinggal install
  • Iklan lebih banyak dan terkadang lebih lama waktu tunggu untuk lihat iklanya
  • Harus memikirkan spek ketika ingin menginstall game apakah HP itu kuat atau tidak
  • Untuk HP yang batrenya besar bisa dimainkan lebih lama sebelum di charge lagi dibandingkan dengan iphone
  • Untuk HP dengan layar high end gambarnya bisa lebih bagus dari iphone

Jadi mana yang lebih baik? silahkan dipilih berdasarkan plus/minus nya. 


Sumber: Jawaban Pertanyaan ALZ di Quora