Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Fashion Designer Hobby The Sims Freeplay

Hobby ini untuk Usia: Adult
Hobby ini menggunakan: Fashion Studio yang bisa dibeli di gedung Promotion r us

Jumlah Item Hobby yang harus di kumpulkan: 12 Item Fashion

Dilakukan dengan cara:
Klik Fashion Studio, pilih “Design Fashion”, “Work overtime”, “Tailor Chef-d’oeuvre”, atau “Creat Nest Big Things”
Setelah sim selesai melakukan hobby, akan ada tanda seru diatas kepala sim. Klik tanda seru tersebut untuk mendapatkan Item Hobby.
Koleksi Item Hobby bisa ditemukan di Tab Hobby. Hobby tab  bisa dilihat di panel information. Klik simtracker, bagian Hobby.

Terdapat 6 Level yang harus dicapai untuk membuka seluruh item hobby. Karena Item Hobby baru bisa dikumpulkan setelah kamu membukanya.
Untuk menaikan Level Hobby yang harus kamu lakukan adalah melakukan hobby tersebut berkali kali, sampai kamu mendapat pemberitahuan bahwa kamu telah berhasil naik level. Klik Simtracker bagian hobby untuk mengetahui presentase level hobby sim.

Klik disini untuk mengetahui lebih lanjut informasi tentang Hobby The Sims Freeplay

NOTE: Kami sarankan untuk melakuakn hobby ini dan mencapai Level 6, karena beberapa Live Event membutuhkan Fashion Designer Hobby untuk menyelesaikannya. Capailah level 6 Fashion Designer Hobby sebelum Live Event tersebut muncul, agar kamu bisa menghemat waktu

Untuk meningkatkan Level hobby, lakukan "Creat Next Big Thing" (Klik Fashion Studio, pilih "Creat Next Big Thing") agar bisa naik level lebih cepat.

Untuk mengumpulkan item Design, aku sarankan untuk melakukan "Design Fashion" (Klik Fashion Studio, pilih "Design Fashion") berkali kali. Karena ini yang paling cepat, dan akan membuatmu menemukan lebih banyak item design.

Hadiah yang didapat setelah menyelesaikan hobby:
Saat pertama kali kamu menyelesaikan Hobby ini, kamu akan mendapatkan Fashion Outfit. Kamu harus membangun gedung Costume and Swim store terlebih dahulu untuk bisa menemukan Fashion Outfit di Wardrobe sim

Saat kedua kali kamu menyelesaikan Hobby ini, kamu akan mendapatkan Lucky Hat yang bisa di temukan di wardrobe bagian Hat

Saat ketiga kali dan seterusnya kamu menyelesaikan Hobby ini, kamu akan mendapatkan 3LP



PERINGATAN: Kami menyediakan Aplikasi terbaru untuk memudahkan anda mengakses INSIMS sehingga anda tidak perlu susah mencari tutorial terbaru The Sims Freeplay dari google. Klik Disini untuk mendownload Aplikasi INSIMS


#thesimsfreeplay #hobbythesimsfreeplay #howtohobbythesimsfreeplay #FashionDesignerHobbyTheSimsFreeplay